SEKILAS INFO
: - Sabtu, 03-06-2023
  • 2 bulan yang lalu / Segenap civitas SMAN 1 Makassar mengucapkan Selamat melaksanakan Ibadah Puasa 1444 H, mohon maaf lahir batin.
  • 2 bulan yang lalu / Selamat menempuh Ujian Sekolah bagi Kelas XII
KANTIN SMANSA, RAIH BINTANG SATU PBKP-KS DARI BPOM RI

Setelah melalui proses auditoring dan evaluasi kondisi kantin sekolah, akhirnya kantin SMAN 1 Makassar dianggap  sebagai penyedia pangan jajanan anak sekolah (PJAS) yang bagus sesuai dengan standard  Badan Pengawasan Obat dan Makanan Republik Indonesia.

Kantin Smansa dianggap telah memenuhi standard keamanan meliputi kebersihan, penanganan, penyimpanan, dan higeane pengolahan pangan dan sanitasi.

Karena telah menerapkan prinsip tersebut, akhirnya kantin SMANSA Makassar meraih penghargaan Piagam Bintang Satu Keamanan Pangan untuk Kantin Sekolah (PBKP-KS), yang digelar oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM)  RI,  di Hotel Novotel, 9/12 lalu.

Piagam diterima langsung oleh Mardiana, S.Pd.,M.Pd., sebagai salah seorang penanggung jawab PJAS kantin Smansa Makassar.

TINGGALKAN KOMENTAR

Data Sekolah

SMA Negeri 1 Makassar

NPSN : 40312010

Jl. G. Bawakaraeng No.53, Gaddong
KEC. Kec. Bontoala
KAB. Kota Makassar
PROV. Sulawesi Selatan
KODE POS 90111
TELEPON 0411-3624440
FAX 0411-332220
EMAIL info@sman1mks.sch.id

Arsip

Maps Sekolah