Siswa SMANSA Pemecah Rekor Porprov

Pembukaan Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XVII Tahun 2022 di Lapangan Andi Bintang, Kabupaten Sinjai berlangsung meriah, Sabtu malam (22/10/2022). Porprov ini dibuka secara langsung Bapak Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman. PORPROV ini diikuti 8.353 kontingen dari 24 Kabupaten/Kota se Sulsel, mengikuti 33 cabang olahraga yang dipertandingkan.

Ada beberapa atlet yang berstatus siswa SMAN 1 Makassar. Nama-nama atlet tersebut adalah sebagai berikut :

No. Nama Siswa Kelas Lomba yang diikuti Kab. Yang diwakili
1 Muh. Fardan Ega Surya Pratama X – 5 Anggar Makassar
2 Aril Hidayatullah XI MIPA – 7 Renang Makassar
3 Najwa Achmad XII MIPA – 6 Renang Sinjai
4 Fahmi Fauzi XII MIPA – 7 Karate Selayar
5 Jihan Afifah XII MIPA – 3 Bulutangkis Gowa
6 Bunga Serviati Nurazizah XI MIPA – 7 Senam Bone
7 Fathya Elyza Affandy XII MIPA – 2    
8 Hani Nayla XII MIPA – 7 Senam  
9 Sazti Nabila Utami XII MIPA – 1    
         

Salah satu atlet, yakni Aril Hidayatullah memecahkan rekor Porprov di cabang Renang.

1. ACARA 1500 M GAYA BEBAS PUTRA
REKOR LAMA 18.30.10 ATAS NAMA: MUH AL FADLI DARIKABUPATEN TORAJA UTARA 2018

REKOR BARU 18.17.25 ATAS NAMA : ARIL HIDAYATULLAH DARI KOTA MAKASSAR 2022

2. ACARA 200 M GAYA GANTI PERORANGAN PUTRA
REKOR LAMA : 02.24.42 ATAS NAMA : HASRIL MAMMA DARI DARI KOTA MAKASSAR 2010
REKOR BARU : 02.21.01 ATAS NAMA : ARIL HIDAYATULLAH DARI KOTA MAKASSAR 2022

3. ACARA 100 M GAYA DADA PUTRA
REKOR LAMA : 02.34.00 ATAS NAMA : HASRIL MAMMA DARI DARI KOTA MAKASSAR 2010
REKOR BARU : 02.32.36 ATAS NAMA : ARIL HIDAYATULLAH DARI KOTA MAKASSAR 2022

 

 

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *